Hallo sobat humble,
Tahukah kalian bahwa bunga sakura / cherry blossom bukan hanya di Jepang ? Kan kalau sudah bulan April, orang banyak berbondong2 ke jepang untuk mengejar bunga sakura season yang hanya blooming sekian minggu saja dalam satu tahun. And semua nya jadi serba pink .
The bad thing about it is ke jepang during sakura season, jadi semuanya super mahal, mau photo dimana banyak banget orang, Hotel susah di cari, Kalau pun ada harganya pasti lebih mahal dari biasanya, dan pesawat pun menjadi lebih mahal harganya.
Baca juga : Weekend travel bawa koper atau backpack ?
Pada saat saya travel ke USA , setelah saya pergi ke Boston, tiba2 saya harus ada meeting di washington DC. Dan disinilah saya kaget, bahwa theres sooo many pink trees. Literally everywhere, ngak cuman satu dua tree. Its so surprisingly beautiful to look at, such an experience. Dan mau selfa selfie dimana mana , not as crowded as kalau di jepang. Chery blossom season ada di pertengahan bulan maret - sampai dengan pertengahan bulan april.
baca juga : Pernah Coba Dingin tapi Panas ?
Sejarahnya tahun 1912, mayor of Tokyo membawa 3.000 pohon sakura dari jepang untuk di tanam di washington DC, to celebrates the friendship between the Japanese and American people. First Lady president Taft dan Japanese Ambassador wife at that time, memulai menanam secara simbolis 3 jenis tanaman sakura dari jepang. Sampai sekarang bentuk persahabatan kedua negara ini kita masih bisa nikmati, 100 tahun setelah pohon ini di tanam.
Baca juga : Ada Harry Potter di Semarang ?
So if you want to see cherry blossom , why dont you think outside the box, and visit Washington DC. Its a lot of tree and not as many people. therefore a lot of awsome picture and experience. Pink everywheeeeere.
- Salam Travel, Humble Farmer -